Dalam Dunia SEO banyak istilah yang mesti kita ketahui, karena mengenal saja tidaklah cukup. Di dunia internet marketing ada SERP, dan dalam forum yang berhubungan dengan internet marketing, kita sering mengenal istilah tersebut. Tentunya, alangkah lebih baiknya jika kita tahu apa arti istilah tersebut, sehingga kita bisa nyambung ketika orang lain membahas atau menyebutkan istilah tersebut.
SERP ( Search Engine Result Page ). SERP merupakan halaman yang muncul sebagai hasil dari pencarian yang dilakukan di search engine. Dalam setiap kali penyarian, Google bisa menemukan puluhan hingga milyaran hasil pencarian yang terbagi-bagi menjadi beberapa halaman. Tiap halaman memunculkan 10 website saja.
Memaksimalkan SERP tidak cukup dengan satu malam. Perlu waktu yang cukup lama agar blog kita bisa mendominasi SERP. Yang paling penting adalah SEO on page dan off page. Tentunya dengan keyword yang tepat yang kita pilih.
Seringkali, pemilihan keyword yang salah membuat posisi SERP kita tidak menembus halaman pertama. Mesin pencari seperti google misalnya, mereka tidak memerhatikan urutan kata.
SERP ( Search Engine Result Page ). SERP merupakan halaman yang muncul sebagai hasil dari pencarian yang dilakukan di search engine. Dalam setiap kali penyarian, Google bisa menemukan puluhan hingga milyaran hasil pencarian yang terbagi-bagi menjadi beberapa halaman. Tiap halaman memunculkan 10 website saja.
Memaksimalkan SERP tidak cukup dengan satu malam. Perlu waktu yang cukup lama agar blog kita bisa mendominasi SERP. Yang paling penting adalah SEO on page dan off page. Tentunya dengan keyword yang tepat yang kita pilih.
Seringkali, pemilihan keyword yang salah membuat posisi SERP kita tidak menembus halaman pertama. Mesin pencari seperti google misalnya, mereka tidak memerhatikan urutan kata.